Hati-hati dengan Penipuan CPNS
Latihan Soal Tes Cpns Peket 1
Download Latihan Soal Tes Cpns Peket 1 berisi 2 bagian soal yang masing-masing terdiri dari 50 soal plus pembahasannya
Latihan Soal Cpns 2011 Paket 1
Latihan Soal Tes Cpns Peket 2
Latihan Soal Tes Cpns Peket 1 berisi 2 bagian soal yang masing-masing terdiri dari 50 soal plus pembahasannya
Latihan Soal Cpns 2011 Paket 2
Koleksi Latihan Soal Seleksi PTN Lengkap
Download Latihan Soal Snmptn, UMB PTN, Simak UI, UM Undip, UM Upi, USM STAN, SPMB Unsoed
Blog PMDK
Soal-soal Simak UI
Informasi dan Soal-soal Simak UI
Simak UI
Belajar Matematika
Koleksi Latihan Matematika Seleksi PTN
Kursus Matematika
Materi UN SMA Sesuai Kisi-kisi
Penjelasan Materi UN 2011 sesuai kisi-kisi dilengkapi latihan Soal dan Pembahasannya
ujian-nasional.com
Sebagai ilustrasi kami sampaikan kejadian yang menimpa delapan calon guru sekolah dasar (SD) di Bandung tertipu uang puluhan juta sebagai biaya pengangkatan calon pegawai negeri sipil (CPNS). Pelaku yang berhasil memperdaya korban mengaku kerabat Kadisdik Kota Bandung dan berjanji akan mengangkat menjadi CPNS bila uang pelicin segera dilunasi. “Kami sedang melakukan pelacakan siapa pelaku itu.”
Dari delapan korban pelaku berhasil menarik uang Rp 80 juta,” kata Kadisdik Kota Bandung, Drs H. Oji Mahroji, Kamis.
Pak Oji yang kami (Tim Ujiannasional.org) kenal menjelaskan, terungkapnya kasus penipuan yang dilakukan sejumlah pria misterius itu saat lima korban melapor langsung ke kantornya. Dalam laporan itu, korban mempertanyakan karena gagal diangkat menjadi PNS meski menyetorkan uang Rp 20 juta. “Uang itu dititipkan ke kerabat pak Kadisdik. Kok kami tak diangkat,” protes korban ditirukan Oji Mahroji.
Dalam operasi kejahatannya, demikian Oji, pelaku ‘menjual’ namanya dan mengaku selaku kerabat. Para korban saat menyebut nama Kadisdik, langsung percaya kemudian ramai-ramai menyerahkan uang Rp 20 juta yang dibayar dua kali angsuran. Setelah mendapat uang pelaku langsung kabur, sedang korban mendatangi kantor Dinas Pendidikan (Disdik), kata Oji.
Berkaitan dengan kejadian ini, Oji Mahroji, meminta supaya warga Bandung terutama para honorer yang belum terangkat menjadi PNS supaya lebih hati-hati jika ada orang yang mengaku sanggup menolong supaya cepat menjadi PNS. “Lebih baik jangan coba-coba melakukan suap menyuap,” pintanya.
Kantor Dinas pendidikan dalam bulan ini akan menerima 120 guru SD diminta lebih waspada karena tak menutup kemungkinan para penipu akan berkeliaran,”.
Related Articles
Posted in CPNS