Pendaftaran USM ITB Tahun 2011

Calon peserta yang berminat untuk mengikuti USM / PMBP-ITB 2011, harus mendaftarkan diri secara online di situs http://usm.itb.ac.id/, dengan menggunakan nama asli dan alamat e-mail yang valid. Pendaftaran online dimulai pada tanggal 1 Februari 2011 dan berakhir pada tanggal 1 April 2011. Calon peserta yang ingin mendaftarkan diri harus memenuhi ketentuan persyaratan peserta PMBP-ITB 2011. [...]

USM ITB Tahun 2011

USM ITB merupakan singkatan dari Ujian Saringan Masuk Institut Teknologi Bandung (ITB) dikenal juga dengan sebutan resmi PMBP ITB (Penelusuran Minat, Bakat, dan Potensi ITB). Program perekrutan calon mahasiswa ITB ini diselenggarakan ITB secara mandiri di beberapa kota di Indonesia (Jakarta, Bandung, Medan, Balikpapan, Pekanbaru, Makasar, Denpasar, Surabaya, dan kota-kota lainnya termasuk juga pelaksanaan USM [...]