Ketua Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) Djemari Mardapi mengatakan pelaksanaan Ujian Nasional untuk tingkat SMA/MA, SMA Luar Biasa dan SMK tahun 2011 diperkirakan akan dilaksanakan pada awal April. Sedangkan ujian ulangan digelar satu bulan setelah pelaksanaan UN utama yakni sekitar akhir Mei. “Bila pada tahun ini ujian nasional dilaksanakan pada bulan Maret, maka tahun depan [...]
Jadwal UN 2010 – UTAMA Jadwal UN SMA / MA – UTAMA UN SMA – IPA Senin, 22 Maret 2010 (UN Bahasa Indonesia, Download Latihan Soal, Download Soal UN 2009) Senin, 22 Maret 2010 (UN Biologi, Download Latihan Soal, Download Soal UN 2009) Selasa, 23 Maret 2010 (UN Bahasa Inggris, Download Latihan Soal, Download Soal [...]
Dalam Peraturan Mendiknas Nomor 75 Tahun 2009 tentang Kisi-kisi Ujian Nasional Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah (SMP/MTs), Sekolah Menengah Pertama Luar Biasa (SMPLB), Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah (SMA/MA), Sekolah Menengah Atas Luar Biasa (SMALB), dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Tahun Pelajaran 2009/2010 belum meuat penjabaran lengkap kisi-kisi UN 2010.